GAMBARAN PROTEIN URINE PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS I DENPASAR BARAT

Widyastuti, Ni Luh Komang Trie (2022) GAMBARAN PROTEIN URINE PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS I DENPASAR BARAT. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Denpasar Jurusan Teknologi Laboratorium Medis 2022.

[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2022)
Halaman Depan.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2022)
BAB I Pendahuluan.pdf

Download (83kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2022)
BAB II Tinjauan Pustaka.pdf

Download (181kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2022)
BAB III Kerangka Konsep.pdf

Download (83kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2022)
BAB IV Metode Penelitian.pdf

Download (113kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2022)
BAB V Hasil Dan Pembahasan.pdf

Download (184kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2022)
BAB VI Simpulan Dan Saran.pdf

Download (64kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2022)
Daftar Pustaka.pdf

Download (158kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2022)
Lampiran - lampiran.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

DESCRIPTION OF PROTEIN URINE IN PATIENTS WITH TYPE 2 DIABETES MELITUS AT PUSKESMAS I DENPASAR BARAT ABSTRACT Backgeound: Type 2 diabetes mellitus is a type of diabetes mellitus that occurs as a result of the body not being able to effectively use the insulin so that glucose in the blood increases. The presence of protein in the urine is caused by leakage of plasma protein from the glomerulus. Clinically detectable proteinuria is an early marker of kidney disease. Purpose: The purpose of this study was to determine the description of urine protein in patients with type 2 diabetes mellitus at Puskesmas I Denpasar Barat. Method: This type of research is descriptive with a cross sectional design. The research population is type 2 diabetes mellitus patient, the sample is 44 respondents, and using accidental sampling. Urine protein examination by using dipstick test. Result: Examination indicates that 20 urine samples (45.5%) was negative, 18 urine samples (40.9%) positive 1 (+), 5 urine samples (11.4%) positive 2 (++), 1 urine samples (2.3%) positive 3 (+++). Positive urine protein levels were more commonly found at the age of 46-65 years as many as 17 people with a long history of diabetes showed dominant results in the range of 5-10 years as many as 14 people, who had a history of hypertension as many as 16 people and Body Mass Index 23 kg/m2 as many as 21 people. Conclusion: The conclusion is that the results of positive urine protein levels in respondents with Type 2 DM are most common in the age range of 46 – 65 who suffer from Type 2 DM between 5 – 10 years, have a history of hypertension, and have an overweight Body Mass Index (≥ 23 kg/m2). Keywords: Type 2 Diabetes mellitus, Urine Protein GAMBARAN PROTEIN URINE PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS I DENPASAR BARAT ABSTRAK Latar Belakang: Diabetes melitus tipe 2 merupakan salah satu tipe dari diabetes melitus yang terjadi akibat tubuh tidak dapat menggunakan secara efektif insulin sehingga glukosa dalam darah meningkat. Adanya protein di dalam urine disebabkan oleh kebocoran protein plasma dari glomerulus. Proteinuiria yang terdeteksi secara klinis merupakan penanda dini penyakit ginjal. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran protein urine pada penderita diabetes melitus tipe 2 di Puskesmas I Denpasar Barat. Metode: Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan desain cross sectional. Populasi penelitian adalah penderita diabetes melitus tipe 2 dan besar sampel sebanyak 44 responden, dengan menggunakan accidental sampling. Pemeriksaan protein urine dilakukan dengan uji dipstick. Hasil: Pemeriksaan menunjukan bahwa 20 sampel urine (45.5%) negatif, 18 sampel urine (40.9%) positif 1 (+), 5 sampel urine (11.4%) positif 2 (++), 1 sampel urine (2.3%) positif 3 (+++). Kadar protein urine positif lebih banyak ditemukan pada usia 46 – 65 tahun sebanyak 17 orang dengan lama mengidap diabetes menunjukan hasil dominan pada rentang 5 – 10 tahun sebanyak 14 orang, yang memiliki riwayat hipertensi sebanyak 16 orang dan Indeks Massa Tubuh ≥ 23 kg/m2 sebanyak 21 orang. Simpulan: Dapat disimpulkan hasil kadar protein urine positif pada responden DM Tipe 2 paling banyak terjadi pada usia rentang usia 46 – 65 yang mengidap DM Tipe 2 antara 5 – 10 tahun, memiliki riwayat hipertensi, dan mempunyai Indeks Massa Tubuh overweight (≥ 23 kg/m2). Kata Kunci : Diabetes melitus tipe 2, Protein Urine

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Diabetes melitus tipe 2, Protein Urine
Subjects: Q Science > Q Science (General)
R Medicine > RC Internal medicine
Divisions: Jurusan Analis Kesehatan > Prodi D3
Depositing User: Ni Luh Komang Trie Widyastuti
Date Deposited: 22 Jul 2022 02:12
Last Modified: 22 Jul 2022 02:12
URI: http://repository.poltekkes-denpasar.ac.id/id/eprint/9698

Actions (login required)

View Item View Item