PENGARUH PENERAPAN THERAPY EXERCISE TERHADAP PENURUNAN DEPRESI PADA LANSIA

Dewi, Ni Made Ari Julianita (2020) PENGARUH PENERAPAN THERAPY EXERCISE TERHADAP PENURUNAN DEPRESI PADA LANSIA. Diploma thesis, Poltekkes Denpasar Jurusan Keperawatan.

[img]
Preview
Text (Litiratur Riview 2020)
Halaman Depan.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Litiratur Riview 2020)
BAB I Pendahuluan.pdf

Download (84kB) | Preview
[img] Text (Litiratur Riview 2020)
BAB II Hasil dan Pembahasan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (169kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (Litiratur Riview 2020)
BAB III Simpulan dan saran.pdf

Download (61kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Litiratur Riview 2020)
Daftar Pustaka.pdf

Download (106kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Litiratur Riview 2020)
Lampiran - Lampiran.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

The Effect Of The Application Of Exercise Therapy On Decreasing Depression In The Elderly ABSTRACT Background: The decline in mental conditions can lead to deep mental disorders because conditions that require the help of others and dependence on something, one of the things that can occur is depression in the elderly. Widespread depression and often chronic conditions. Estimated lifetime prevalence for major depressive disorder is around 15% to 20% with a marked high recurrence rate of 22% to 50% of patients suffering from recurrent episodes within 6 months after recovery. Aim : The purpose of this literature review of this study is as follows to find out whether there is an effect of the Application of Exercise Exercise Against Depression in the Elderly. Methods : In this literature review, it uses three databases, namely Researchgate, Garuda Portal and Google Scholar, which are sought from 2010 to 2020 in the form of research reports, reviews that discuss therapeutic exercise on reducing depression. The keyword therapy exercise, depression reduction is used to search electronic databases. Articles are selected based on title and abstract information. Obtained seven appropriate journals after being selected based on inclusion criteria. Result : The average results of experiencing mild-moderate depression with the mean value obtained is equal to 21,192. The results of the average level of depression after exercise therapy is obtained that before the intervention is given, the average respondent decreases in depression. The mean mean yield after exercise therapy was 16.59. Thus it was found that exercise therapy was significantly and positively correlated in decreasing the degree of depression in the elderly (p <0.05). Conclusion : It’s important exercise therapy is given to reduce the level of depression. Keywords : Exercise therapy, Depression, Elderly. PENGARUH PENERAPAN THERAPI EXERCISE TERHADAP PENURUNAN DEPRESI PADA LANSIA ABSTRAK Latar Belakang : Menurunnya kondisi mental dapat mengakibatkan terjadinya gangguan mental yang mendalam karena kondisi yang memerlukan bantuan orang lain dan ketergantungan terhadap sesuatu, salah satu hal yang dapat terjadi yaitu depresi pada lansia. Depresi meluas dan kondisi sering kronis. Perkiraan prevalensi seumur hidup untuk gangguan depresi mayor adalah sekitar 15% hingga 20% dengan ditandai tingginya tingkat kekambuhan yaitu 22% hingga 50% pasien menderita episode berulang dalam 6 bulan setelah pemulihan. Tujuan : Literature review ini bertujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut untuk mengetahui adakah pengaruh Penerapan Therapy Exercise Terhadap Penurunan Depresi Pada Lansia Metode : Dalam Literatur Riview ini menggunakan tiga database yaitu Researchgate, Portal Garuda Dan Google Scholar yang dicari dari tahun 2010 sampai 2020 dicari berupa laporan hasil penelitian, review yang membahas mengenai therapy exercise terhadap penurunan depresi. Kata kunci therapy exercise, penurunan depresi digunakan untuk mencari pada database elektronik. Artikel diseleksi berdasarkan judul dan informasi abstrak. Didapatkan tujuh jurnal yang sesuai setelah diseleksi berdasarkan kriteria inklusi. Hasil : Hasil rata- rata mengalami depresi ringan – sedang dengan nilai mean didapatkan yaitu sebesar 21,192. Hasil rata-rata tingkat depresi setelah diberikannya terapi exercise didapat bahwa sebelum diberikannya intervensi, resonden rata – rata mengalami penurunan nilai depresi. Hasil nila rata rata mean setelah diberikannya terapi exercise adalah 16,59. Dengan begitu didapatkan bahwa terapi exercise secara signifikan dan berkorelasi positif sedang dalam penurunan derajat depresi lansia (p < 0,05). Kesimpulan : Therapy exercise penting diberikan untuk menurunkan tingkat depresi. Kata kunci : Therapy exercise, depresi, lansia.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Exercise therapy, Depression, Elderly. Therapy exercise, depresi, lansia.
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan > Prodi D4
Depositing User: mrs Ari Julianita Dewi Ni Made
Date Deposited: 08 Jul 2020 07:27
Last Modified: 08 Jul 2020 07:27
URI: http://repository.poltekkes-denpasar.ac.id/id/eprint/4878

Actions (login required)

View Item View Item