PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA ONLINE TERHADAP KEPATUHAN MENGKONSUMSI OBAT

Dewi, Ni Nyoman Murti Apsari (2020) PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA ONLINE TERHADAP KEPATUHAN MENGKONSUMSI OBAT. Diploma thesis, Poltekkes Jurusan Keperawatan.

[img]
Preview
Text (LITERATUR REVIEW 2020)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (981kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LITERATUR REVIEW 2020)
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (64kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LITERATUR REVIEW 2020)
BAB II HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf

Download (96kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LITERATUR REVIEW 2020)
BAB III SIMPULAN DAN SARAN.pdf

Download (9kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LITERATUR REVIEW 2020)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (117kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LITERATUR REVIEW 2020)
LAMPIRAN .pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

THE EFFECT OF HEALTH EDUCATION THROUGH ONLINE MEDIA ON THE COMPLIANCE OF MEDICATION ADHERENCE ABSTRACT Background: Compliance is an important component in medicine. Compliance itself can be determined by various factors. Many factors that influence the provison of care needed to increase attention to the provison of health education assistance. Health education can provided with online media. Online media which lately are often used and favored by online social media are twitter and whatsapp. Method: Using 3 databases (Pubmed, Science Direct, and Google Schoolar) that were published between 2010-2020 which contained research results and reviews taht discussed effect of health education through online media on the compliance of medication adherence. Keywords health education through online media, compliance on medication adherence used to search on an electronic database. 227 journal were obtained 6 journals in accordance with the discussion of the effect health education through online media on the compliance of medication adherence. Results: Online media is one of the efffective educational media used to increase patient assistance in treatment. Statistical analysis shows increased compliance of medication adherence in group that receive health education through online media Conclusion: Giving health education through online media can increase compliance on medication adherence Key Word: health education, online media, medication adherence PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA ONLINE TERHADAP KEPATUHAN MENGKONSUMSI OBAT ABSTRAK Latar Belakang: Kepatuhan merupakan salah satu komponen penting dalam pengobatan. Kepatuhan sendiri dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor. Banyaknya faktor yang mempengaruhi kepatuhan pengobatan sehingga diperlukan intervensi untuk meningkatkan kepatuhan pengobatan diataranya pemberian pendidikan kesehatan. Pendidikan kesehatan dapat diberikan dengan media online. Media online yang akhir-akhir ini sering digunakan dan digemari oleh masyarakat salah satunya online social media meliputi twitter dan whatsapp. Metode: Menggunakan 3 database (Pubmed, Scince Direct, dan Google Scholar) yang dicari antara tahun 2010 2020 berupa laporan hasil penelitian dan review yang membahas pendidikan kesehatan dengan media online yang ada kaitannya dengan kepatuhan mengkonsumsi obat. Kata kunci pendidikan kesehatan dengan media online, kepatuhan mengkonsumsi obat digunakan untuk mencari pada database elektronik. didapatkan 227 jurnal dari hasil pencarian menggunakan kata kunci tersebut. kemudian setelah dilakukan seleksi isi jurnal, diperoleh 6 jurnal yang sesuai dengan pembahasan pengaruh pendidikan kesehatan dengan media online terhadap kepatuhan mengkonsumsi obat. Hasil: Media online merupakan salah satu media pendidikan kesehatan yang efektif digunakan untuk meningkatkan kepatuhan pasien dalam mengkonsumsi obat. Analisis statistik menunjukkan bahwa terdapat peningkatan kepatuhan mengkonsumsi obat pada kelompok yang diverikan intervensi pendidikan kesehatan dengan media online. Kesimpulan: Pemberian pendidikan kesehatan dengan media online mampu meningkatkan kepatuhan pasien dalam mengkonsumsi obat Kata Kunci: pendidikan kesehatan, media online, kepatuhan mengkonsumi obat

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: health education, online media, medication adherence pendidikan kesehatan, media online, kepatuhan mengkonsumi obat
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Jurusan Keperawatan > Prodi D4
Depositing User: mrs Murti Apsari Dewi Ni Nyoman
Date Deposited: 29 Jun 2020 04:31
Last Modified: 29 Jun 2020 04:31
URI: http://repository.poltekkes-denpasar.ac.id/id/eprint/4482

Actions (login required)

View Item View Item