ASUHAN KEPERAWATAN HIPOTERMIA PADA PASIEN DENGAN BENIGNA PROSTAT HIPERPLASIA POST OPERASI TRANSURETHRAL RESECTION PROSTATE (TURP) DI RUANG APEL RSUD KABUPATEN KLUNGKUNG

Hermawan, Ketut (2022) ASUHAN KEPERAWATAN HIPOTERMIA PADA PASIEN DENGAN BENIGNA PROSTAT HIPERPLASIA POST OPERASI TRANSURETHRAL RESECTION PROSTATE (TURP) DI RUANG APEL RSUD KABUPATEN KLUNGKUNG. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Denpasar Jurusan Keperawatan 2022.

[img]
Preview
Text (Karya Ilmiah Akhir Ners 2022)
Halaman Depan.pdf

Download (846kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Ilmiah Akhir Ners 2022)
BAB I Pendahuluan.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Ilmiah Akhir Ners 2022)
BAB II Tinjauan Pustaka.pdf

Download (203kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Ilmiah Akhir Ners 2022)
BAB III Metode Penyusunan Karya Ilmiah.pdf

Download (180kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Ilmiah Akhir Ners 2022)
BAB IV Laporan Kasus Kelolaan Utama.pdf

Download (176kB) | Preview
[img] Text (Karya Ilmiah Akhir Ners 2022)
BAB V Pembahasan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (160kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (Karya Ilmiah Akhir Ners 2022)
BAB VI Penutup.pdf

Download (161kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Ilmiah Akhir Ners 2022)
Daftar Pustaka.pdf

Download (189kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Ilmiah Akhir Ners 2022)
Lampiran - Lampiran.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Benigna Prostat Hiperplasia (BPH) adalah pembesaran jinak kelenjar prostat yang dapat menyumbat saluran uretra yang biasanya terjadi pada laki-laki dengan usia rata-rata 50 tahun yang disebabkan oleh hiperplasi beberapa atau semua komponen prostat meiputi jarinagn kelenjar atau jaringan fibromuskuler yang menyebabkan penyumbatan uretra prostatika. Penatalaksanaan BPH dilakukan dengan tindakan operasi berupa Transurethral resection prostate (TURP), komplikasi yang dapat ditimbulkan dari tindakan operasi yaitu hipotermia. Tujuan dari karya ilmiah ini untuk mendeskripsikan serta menganalisis asuhan keperawatan hipotermia pada pasien dengan Benign Prostatic Hyperplasia (BPH) post operasi Transurethral resection prostate (TURP) meliputi pengkajian keperawatan sampai evaluasi keperawatan dengan pemberian intervensi inovasi selimut aluminium foil di ruang Apel RSUD Kabupaten Klungkung Tahun 2022. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan teknik pengumpulan data studi kasus yang dilaksanakan pada tanggal 19 sampai dengan 22 April 2022. Hasil penelitian ini menemukan : pengkajian keperawatan dari dua pasien memiliki kesamaan yaitu pasien mengeluh kedinginan, menggigil, suhu tubuh dibawah nilai normal dan kulit teraba dingin. Diagnosis keperawatan yang dirumuskan yaitu hipotermia berhubungan dengan terpapar suhu lingkungan rendah. Perencanaan mengacu pada SDKI, SIKI dan SLKI. Intervensi keperawatan yang dipilih yaitu manajemen hipotermia dengan kriteria hasil termoregulasi membaik. Implementasi keperawatan didokumentasikan secara umum dan hanya empat intervensi yang digunakan dari perencanaan. Evaluasi keperawatan yang digunakan dalam pendokumentasian yaitu SOAP dengan evaluasi peningkatan suhu tubuh pasien. Kata kunci : hipotermia, asuhan keperawatan, post operasi (TURP) Prostate Hyperplasia (BPH) is a benign enlargement of the prostate gland that can block the urethra in men, which usually occurs in men at an average age. The average age of 50 years is caused by hyperplasia of some or all of the components of the prostate including glandular tissue or fibromuscular tissue causing obstruction of the prostatic urethra. Management of BPH is carried out by surgery in the form of Transurethral resection of the prostate (TURP), a complication that can result from surgery is hypothermia. The purpose of this scientific work is to describe and analyze nursing care for hypothermia in patients with Benign Prostatic Hyperplasia (BPH) postoperatively Transurethral resection prostate (TURP) covering nursing assessments to nursing evaluations by providing an aluminum foil blanket innovation intervention in the Apple Ward of the Klungkung District Hospital in 2022. This study uses a descriptive method with case study data collection techniques which were carried out on April 19 to 22, 2022. The results of this study found: the nursing assessment of two patients had similarities, namely the patient complained of chills, chills, body temperature below normal values and palpable skin. cold. The nursing diagnosis formulated is hypothermia related to exposure to low environmental temperatures. Planning refers to IDHS, SIKI and SLKI. The selected nursing intervention is management of hypothermia with the criteria of improved thermoregulation results. Nursing implementation was generally documented and only four interventions were used from planning. The nursing evaluation used in the documentation is SOAP with an evaluation of the increase in the patient's body temperature. Keywords: hypothermia, nursing care, post surgery (TURP)

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: hipotermia, asuhan keperawatan, post operasi (TURP)
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine
R Medicine > RT Nursing
T Technology > T Technology (General) > T201 Patents. Trademarks
Divisions: Jurusan Keperawatan > Nurse
Depositing User: Ketut Hermawan
Date Deposited: 06 Jun 2022 01:53
Last Modified: 06 Jun 2022 01:53
URI: http://repository.poltekkes-denpasar.ac.id/id/eprint/9073

Actions (login required)

View Item View Item