FAKTOR LINGKUNGAN YANG MEMPENGARUHI PERILAKU BUANG AIR BESAR SEMBARANGAN DI DESA RINGDIKIT KECAMATAN SERIRIT TAHUN 2023

Budianingsih, Putu Ayu Eka (2023) FAKTOR LINGKUNGAN YANG MEMPENGARUHI PERILAKU BUANG AIR BESAR SEMBARANGAN DI DESA RINGDIKIT KECAMATAN SERIRIT TAHUN 2023. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Denpasar Jurusan Kesehatan Lingkungan 2023.

[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2023)
Halaman Depan.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2023)
BAB I Pendahuluan.pdf

Download (822kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2023)
BAB II Tinjauan Pustaka.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2023)
BAB III Kerangka Konsep.pdf

Download (398kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2023)
BAB IV Metode Penelitian.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2023)
BAB V Hasil dan Pembahasa.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2023)
BAB VI Simpulan dan saran.pdf

Download (356kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2023)
Daftar Pustaka.pdf

Download (718kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah 2023)
Lampiran-Lampiran.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ENVIRONMENTAL FACTORS AFFECTING OPEN DEFECATIOAN BEHAVIOR IN RINGDIKIT VILLAGE SERIRIT DISTRICT 2023 ABSTRACT Open defecation is the behavior of defecating in fields, bushes, rivers, beaches or other open places that contaminate the soil, air and water environment. The purpose of this study was to determine the environmental factors that influence open defecation behavior in Ringdikit Village, Seririt District, in 2023. This research was conducted in Ringdikit Village, Seritit District, Buleleng Regency, from January 2023 to April 2023. The sample in this study was 68 families using the observation and interview. The research results obtained in the field showed that 94% of the families did not have a latrine, 6% of the families had a latrine with shared latrine ownership status. For clean water facilities, it was found that 84% of families had sufficient clean water facilities and 16% of families did not have clean water facilities, it was obtained that 100% of families practiced open defecation in rivers. It is hoped that the Buleleng District Health Office, Seririt III Community Health Center, Ringdikit Village Officials and the community can try to build shower and wash facilities for the community in Ringdikit Village with mutual cooperation costs. Keywords: Open Defecation FAKTOR LINGKUNGAN YANG MEMPENGARUHI PERILAKU BUANG AIR BESAR SEMBARANGAN DI DESA RINGDIKIT KECAMATAN SERIRIT TAHUN 2023 ABSTRAK Buang air besar sembarangan adalah perilaku buang air besar di ladang, semak-semak, sungai, pantai atau tempat terbuka lainnya yang mencemari lingkungan tanah, udara dan air. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor lingkungan yang mempengaruhi perilaku BABS di desa Ringdikit Kecamatan Seririt Tahun 2023. Penelitian ini dilakukan di Desa Ringdikit Kecamatan Seritit Kabupaten Buleleng dilakukan pada bulan Januari 2023 sampai April 2023. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 68 KK dengan metode observasi dan wawancara. Hasil penelitian yang di peroleh di lapangan memperoleh 94% keluarga tidak memiliki jamban, 6% keluarga memiliki jamban dengan status kepemikikan jamban Bersama, masih banyak keluarga tidak memiliki jamban karna beberapa faktor yaitu keterbatasan lahan, keterbatasan dana, tidak ada sumber air, dan jarak rumah yang dekat dengan aliran sungai. Untuk sarana air bersih diperoleh 84% keluarga memiliki sarana air bersih yang mencukupi dan 16% keluarga tidak memiliki sarana air bersih, diperoleh sebesar 100% keluarga melakukan BABS di sungai. Diharapkan Dinas Kesehatan Kabupaten Buleleng, Puskesmas Seririt III, Aparat Desa Ringdikit dan masyarakat dapat berupaya membangun sarana MCK untuk masyarakat di Desa Ringdikit dengan biaya gotong royong. Kata Kunci : Buang Air Besar Sembarangan

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Buang Air Besar Sembarangan
Subjects: H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
L Education > L Education (General)
Divisions: Jurusan Kesehatan Lingkungan > Prodi D3
Depositing User: Putu Ayu Eka Widianingsih
Date Deposited: 12 Jun 2023 01:58
Last Modified: 12 Jun 2023 01:58
URI: http://repository.poltekkes-denpasar.ac.id/id/eprint/10498

Actions (login required)

View Item View Item