PENGGUNAAN DOUBLE HIGROBAC PADA VENTILATOR EFEKTIF MEMPERTAHANKAN TEKANAN KARBONDIOKSIDA PADA PASIEN CEDERA KEPALA

Sukarja, I Made and Mertha, I Made and Wedri, Ni Made (2014) PENGGUNAAN DOUBLE HIGROBAC PADA VENTILATOR EFEKTIF MEMPERTAHANKAN TEKANAN KARBONDIOKSIDA PADA PASIEN CEDERA KEPALA. JURNAL SKALA HUSADA (THE JOURNAL OF HEALTH), 11 (1). pp. 96-100. ISSN 1693-931X

[img]
Preview
Text (Artikel Jurnal Skala Husada)
Penggunaan Double Higrobac Sukarja dkk.pdf

Download (27kB) | Preview

Abstract

Abstract. Elevated levels of PCO2 in patients with critical patients can result in increased blood flow resulting in increased cerebral blood volume. Increased cerebral blood volume will lead to increased pressure on the network that will ultimately increase the intra cranial pressure. It can cause death especially in critical patients. This study aims to prove the existence of differences in the use of double hygrobac of the PCO2 hose critical patients in the ICU Wangaya Hospital Denpasar. This type of research is a quasi-experimental research design with pre test post test control group design. Sample consisted of 21 people selected by consecutive sampling. Data collection was done by recording the results of the examination prior to the installation of PCO2 double hygrobac and single hygrobac. The results of this study found an increase in PCO2 in the installation single hygrobac average 43.67 mm Hg while the average interval inspiring 41.71 mmHg. Independent statistical tests based on t Test with Two Tail Test with á = 0.05, obtained p value = 0.000 < á, Ho is rejected it means there are differences in the use of double hygrobac and use single hygrobac. Keywords: Double Hygrobac and PCO2 Abstrak. Peningkatan kadar PCO2 pada pasien kritis dapat mengakibatkan terjadinya peningkatan aliran darah sehingga meningkatkan volume darah otak. Peningkatan volume darah otak menyebabkan peningkatan tekanan jaringan yang akhirnya akan meningkatkan tekanan intra kranial. Hal ini dapat menyebabkan kematian. Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan adanya perbedaan penggunaan double hygrobac terhadap PCO2 pasien kritis di ICU RSUD Wangaya Denpasar. Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan rancangan penelitian pre test post test with control group design. Jumlah responden adalah 21 orang untuk masing-masing kelompok dipilih dengan consecutive sampling. Hasil dari penelitian ini didapatkan peningkatan PCO2 pada pemasangan single hygrobac rata-rata 43,67 mmHg sedangkan pada double hygrobac rata-rata 41.71 mmHg. Berdasarkan uji statistik Independent t Test dengan Two Tail Test dengan á = 0,05, didapatkan p value = 0.000 < á, Ho ditolak artinya ada perbedaaan penggunaan double hygrobac dan penggunaan single hygrobac terhadap PCO2 pasien kritis di ruang ICU RSUD Wangaya Denpasar. Penggunaan double hygrobac lebih efektif dalam mempetahankan PCO2 dalam batas normal dibandingkan dengan penggunaan single hygrobac.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Doubel Hygrobac, PCO2
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine
Divisions: Jurusan Keperawatan
Depositing User: Wedri Ni Made
Date Deposited: 05 Aug 2020 02:15
Last Modified: 05 Aug 2020 02:15
URI: http://repository.poltekkes-denpasar.ac.id/id/eprint/5885

Actions (login required)

View Item View Item