PERBEDAAN DAYA HAMBAT KOMBINASI VIRGIN COCONUT OIL DAN EKSTRAK DAUN SIRIH (Piper betle L.) DENGAN VARIASI KONSENTRASI TERHADAP BAKTERI Propionibacterium acnes

Laksmi, Luh Putu and karta, I Wayan and Ratih Kusuma Ratna Dewi, Gusti Ayu (2020) PERBEDAAN DAYA HAMBAT KOMBINASI VIRGIN COCONUT OIL DAN EKSTRAK DAUN SIRIH (Piper betle L.) DENGAN VARIASI KONSENTRASI TERHADAP BAKTERI Propionibacterium acnes. Diploma thesis, Poltekkes Denpasar Jurusan Analis Kesehatan.

[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah)
Halaman Depan.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah)
BAB I Pendahuluan.pdf

Download (293kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah)
BAB III Kerangka Konsep.pdf

Download (313kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah)
BAB IV Metode Penelitian.pdf

Download (549kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah)
BAB II Tinjauan Pustaka.pdf

Download (507kB) | Preview
[img] Text (Karya Tulis Ilmiah)
BAB V Hasil dan Pembahasan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (485kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah)
BAB VI Kesimpulan dan Saran.pdf

Download (155kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (321kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Karya Tulis Ilmiah)
Lampiran-Lampiran.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

ABSTRACT Background, Propionibacterium acnes bacteria is one of the bacteria that causes skin infections, one of the most suffered by the community, especially teenager. Research shows that VCO and betel leaf contain a composition that contains antimicrobial and antifungal which is strong and effectively inhibits the growth of several types of bacteria. The aims of this research was to find out the differences in the combination of VCO and betel leaf extract inhibition on the growth of Propionibacterium acnes bacteria. Method, This type of research is eksperimental with the One-Shot Case Study design. The antibacterial test was carried out by the Kirby-Bauer disk diffusion method with concentrations of 5%, 15%, 25%, 35%, 45% and 55%. The work control used was the amoxillin antibiotic disc and the research control was 100% VCO and 45% betel leaf extract. Results, obtained the mean diameter of inhibition zone combination of VCO and betel leaf extract concentration of 5% is 7.8 mm, 15% is 8.5 mm, 25% is 8.7 mm, 35% is 9.4 mm, 45% is 10.0 mm and a concentration of 55% which is 11.2 mm. Statistical analysis with the One Way Anova test obtained p value (0,000) <α (0.05), obtained LSD test (Least Significant Difference) which shows the results needed by each concentration. Conclusion, the combination of VCO and betel leaf extract showed differences in inhibition in all variations of concentration (5%, 15%, 25%, 35%, 45% and 55%) on the growth of Propionibacterium acnes. Keyword : VCO, betel leaf extract, Propionibacterium acnes ABSTRAK Latar belakang, bakteri Propionibacterium acnes merupakan salah satu bakteri penyebab infeksi kulit salah satunya jerawat yang banyak diderita oleh sebagian besar masyarakat khususnya para remaja. Penelitian membuktikan VCO dan daun sirih mengandung senyawa yang bersifat antimikroba dan antijamur yang kuat dan efektif menghambat pertumbuhan beberapa jenis bakteri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan daya hambat kombinasi VCO dan ekstrak daun sirih terhadap pertumbuhan bakteri Propionibakterium acnes. Metode, penelitian yang digunakan jenis eksperimen dengan rancangan One-Shot Case Study. Uji antibakteri dilakukan dengan metode difusi cakram Kirby-Bauer dengan konsentrasi 5%, 15%, 25%, 35%, 45% dan 55%. Kontrol kerja yang digunakan adalah cakram antibiotik amoksisilin dan kontrol penelitian yaitu VCO 100% dan ekstrak daun sirih 45%. Hasil, diperoleh rerata diameter zona hambat kombinasi VCO dan ekstrak daun sirih konsentrasi 5% yaitu 7,8 mm, 15% yaitu 8,5 mm, 25% yaitu 8,7 mm, 35% yaitu 9,4 mm, 45% yaitu 10,0 mm dan konsentrasi 55% yaitu 11,2 mm. Analisis statistik dengan uji One Way Anova didapatkan nilai p (0,000) <α (0,05), dilanjutkan uji LSD (Least Significant Difference) yang menunjukkan hasil terdapat perbedaan bermakna pada masing-masing konsentrasi. Simpulan, kombinasi VCO dan ekstrak daun sirih menunjukkan adanya perbedaan daya hambat pada berbagai variasi konsentrasi (5%, 15%, 25%, 35%, 45% dan 55%) terhadap pertumbuhan bakteri Propionibacterium acnes. Kata Kunci : VCO, Ekstrak daun sirih, Propionibacterium acnes

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Virgin Coconut Oil
Uncontrolled Keywords: EKSTRAK DAUN SIRIH
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Q Science > QD Chemistry
Q Science > QR Microbiology
T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Jurusan Analis Kesehatan > Prodi D3
Depositing User: Laksmi Luh Putu
Date Deposited: 05 Aug 2020 00:15
Last Modified: 05 Aug 2020 00:15
URI: http://repository.poltekkes-denpasar.ac.id/id/eprint/5874

Actions (login required)

View Item View Item